Monthly Archives August 2024
-
SMP Negeri 2 Balapulang Adakan Gelar Karya P5
12/08/2024 Berita, SATUAN PENDIDIKAN
-
Slawi – Berdasarkan pedoman Kemendikbudristek Nomor 56 tahun 2022. Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) adalah sebuah kegiatan kokurikuler yang berfokus pada pendekatan proyek. Untuk memperkuat upaya dalam mencapai kompetensi dan karakter yang sesuai dengan profil pelajar pancasila yang didasarkan pada Standar Kompetensi Lulusan (SKL). Mengacu pada hal tersebut, SMP Negeri 2 Balapulang menggelar proyek P5 Bhineka Tunggal Ika.
Kepala SMP Negeri 2 Balapulang, Edi Rusmiayi SPd Mat menyatakan bahwa Kemendikbud telah menetapkan 7 tema untuk modul P5, salah satunya Bhineka Tunggal Ika.
“Ini merupakan semboyan negara Republik Indonesia yang artinya ‘berbeda beda tetapi tetap satu jua,” uja...
Baca Selengkapnya